Jumat, 05 April 2013

MEMBACA POLA OTAK KANAN

Otak kanan adalah otak percepatan, tidak percaya silahkan simak kalimat berikut ini. Anda akan mengaruk-garuk kepala. Dan tidak perlu lama-lama(spontan),tidak harus berurutan, berafsumsi tidak ada yang MUSTAHIL, berbasis hubungan(interpersonal). Pokoknya Khas Otak Kanan.
 Mari kita lihat perbedaanya:

   OTAK KANAN
terkait erat dengan EQ
terkait otak bawa sadar
interpersonal
holistik,lateral
spontan,kurang terencana
motorik kiri

   OTAK KIRI
terkait erat dengan IQ
terkait otak sadar
interpersonal
realistis,logis
fokus,linier
anti-spontan,terencana
motorik kanan

  Mengenai hal ini kami tau persis sebagian anda akan merasa risih. Padahal, yah tidak perlu.kenapa, Mari kita simak Kalimat-kalimat yang akan menguncang pikiran anda sedikit.

 . Orang miskin yang sabar dan orang kaya yang bersyukur sama-sama memperoleh kemulyaan disisi-Nya.     Namun begitu, kita di sarankan untuk menjadi orang kaya, agar dapat berbuat lebih banyak untuk agama dan sesama.
. Kitab suci pun menyuruh kita berjuang dengan harta dan jiwa.kedua-duanya, bukan salah satunya. makanya kita hanya memiliki dua pilihan: kaya atau kaya Raya.
. Bukankah kendaraan Nabi adalah AL-Qashwa, seekor unta terbaik, dan apa salahnya sekarang andamemiliki kendaraan sekelas PAJERO, FORTUNER,atau X Trail
. Ada pula yang bilang "Harta tidak dibawa mati" padahal BMW dan Mercedes pun bisa anda bawa mati sebagai amal kebaikan, asalkan kendaraan tersebut digunakan di jalan Nya.
. Adapula yang mengangap orang kaya itu indentik dengan Qorun dan Firaun. Mestinya orang kaya itu indentik dengan UMAR dan USMAN.
. Bukankah Nabi juga pernah bernasihat"Ajari anak engkau berenang" dan apa salahnya jika anda memiliki kolam renang untuk mengajarkan anak anda berenang di halaman Rumah anda sendiri.

  Demikianlah, Jika anda setuju dengan kalimat-kalimat di atas, berarti anda telah membaca kalimat yang tepat untuk anda. jika kalimat-kalimat di atas anda tidak setuju, maka ada telah membaca kalimat-kalimat yang keliru. silahkan anda timgalkan kalimat itu. dan anda cari kalimat yang lain. Selesai

  * Kutipan dari: Percepatan REZEKI 40 hari dengan Otak Kanan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar